ARUS BEBAN LEBIH PADA TRAFO DISTRIBUSI 1 PHASA Studi Kasus di PT. PLN (PERSERO) RAYON JEPARA

SUPRAYOGI, LULUS (2018) ARUS BEBAN LEBIH PADA TRAFO DISTRIBUSI 1 PHASA Studi Kasus di PT. PLN (PERSERO) RAYON JEPARA. Undergraduate thesis, Universitas Islam Sultan Agung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Publikasi.pdf

Download (413kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Banyaknya jumlah trafo distribusi di PT. PLN (Persero) Rayon Jepara yang bebannya overload sehingga menyebabkan sering terjadi listrik padam. Gangguan pada Trafo distribusi apabila dibiarkan dan tidak dipantau untuk pembebanannya dapat mengakibatkan kerusakan pada trafo distribusi. Dengan melakukan tindakan dan penanganan secepatnya kemungkinan kerusakan pada trafo distribusi dapat diatasi sehingga kelangsungan pelayanan terhadap konsumen tetap terjaga. Pengumpulan data pembebanan trafo distribusi melalui pengukuran trafo distribusi yang berkala sangat penting guna mengidentifikasi kemampuan trafo distribusi dengan kapasitas beban yang dipikulnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengurangi terjadinya gangguan pada trafo distribusi yang disebabkan oleh beban lebih dan pembebanan yang tidak merata pada tiap fasa. Dengan demikian mutu pelayanan dan keandalan pasokan listrik distribusi tetap terjaga. Tindakan yang dilakukan untuk menangani trafo overload tergantung faktor yang mempengaruhi. Untuk trafo dengan beban lebih dengan beban maksimal 216A untuk trafo distribusi 50 kVA maka penanganannya adalah dengan melakukan penyisipan trafo yang fungsinya untuk mengurangi atau membagi beban agar kapasitas trafo yang over load bebannya menjadi berkurang. Sedangkan untuk trafo yang pembebanannya tidak merata penangannya adalah dengan melakukan pemerataan beban pada jaringan tegangan rendah yang bertujuan agar salah satu fasa bebannya tidak melebihi batas maksimum, batas maksimum perfasa 108A. Dengan melakukan penanganan seperti yang tersebut diharapkan gangguan pada trafo distribusi yang menyebabkan terputusnya aliran listrik pada konsumen dapat teratasi. Kata Kunci : gangguan trafo distribusi 1 phase, beban over load dan beban tidak merata

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro
Depositing User: Pustakawan 5 UNISSULA
Date Deposited: 21 Nov 2019 07:14
Last Modified: 21 Nov 2019 07:14
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/13591

Actions (login required)

View Item View Item