KAJIAN HIDROLOGI, MEKANIKAL DAN ELEKTRIKAL UNTUK PERENCANAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTMH) DI AIR TERJUN KEDUNG KAYANG KABUPATEN MAGELANG

MUJAIM, SOIM (2017) KAJIAN HIDROLOGI, MEKANIKAL DAN ELEKTRIKAL UNTUK PERENCANAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTMH) DI AIR TERJUN KEDUNG KAYANG KABUPATEN MAGELANG. Undergraduate thesis, Fakultas Teknologi Industri UNISSULA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (975kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (300kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (432kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI.pdf

Download (451kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (267kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (565kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (990kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)

Abstract

Kebutuhan energi diindonesia setiap tahunnya meningkat, dalam melakukan upaya pemenuhan kebutuhan listrik bagi suatu wilayah mutlak dibutuhkan guna menjamin kelancaran kehidupan dan aktifitas masyarakat. Untuk menggali potensi energi baru dan terbarukan salah satunya adalah potensi energi air, dalam memanfaatkan potensi energi air yaitu dengan pembangungan Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH). Potensi energi air pada air terjun Kedung Kayang yang bersumber dari Gunung Merapi dan Merbabu memiliki jumlah debit air yang cukup besar walaupun dimusim kemarau, sehingga dalam penelitian ini perlu mengkaji tentang studi hidrologi, mekanikal dan elektrikal guna perencanaan pembangunan pembangkit listrik tenaga mikrohidro (PLTMH) di air terjun Kedung Kayang. Dari hasil perhitungan debit air andalan bulanan, debit air andalan yang di gunakan dalam perencanaan PLTMH adalah debit air dengan probabilitas 80% sebesar Q80% = 0,1431 m3/detik dan tinggi jatuh efektif 20,9 meter, maka energi potensial air pada Air Terjun Kedung Kayang sebesar 29,31 kW.Sehingga berdasarkan tinggi jatuh efektif dan debit air pada penelitian ini turbin yang digunakan adalah turbin crossflow.Dengan daya rencana yang dibangkitkan oleh pembangkit listrik tenaga mikrohidro (PLTMH) Air Terjun Kedung Kayang adalah sebesar 18 kW, maka pada penelitian ini generator yang digunakan adalah generator sinkron 3 fasa AC kecepatan 1500 rpm, frekuensi 50 Hz dengan keluaran 380 volt. Kata kunci : Debit air, turbin crossflow, generator, Pembangkit listrik tenaga mikrohidro (PLTMH)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknologi Industri
Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 14 Feb 2018 09:46
Last Modified: 14 Feb 2018 09:46
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/10394

Actions (login required)

View Item View Item