ANALISIS REMBESAN PADA TIMBUNAN JALAN AKIBAT BANJIRPADA APLIKASIGEOSTUDIO 2004 (Studi Kasus Jalan Tol Batang – Semarang 387+950)

Kurniawan, Hendi and Setiyawan, Imam (2017) ANALISIS REMBESAN PADA TIMBUNAN JALAN AKIBAT BANJIRPADA APLIKASIGEOSTUDIO 2004 (Studi Kasus Jalan Tol Batang – Semarang 387+950). Undergraduate thesis, Fakultas Teknik UNISSULA.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (262kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PUBLIKASI.pdf

Download (444kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (124kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (754kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (242kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Jalan Tol Batang - Semarang adalah jalan tol yang terbentang sepanjang 39,2 kilometer yang menghubungkan daerah Batang dengan Semarang, Jawa Tengah. Jalan tol ini merupakan bagian dari jalan Tol Trans Jawa yang akan menghubungkan Merak, Banten hingga Banyuwangi, Jawa Timur. Jalan tol ini ditujukan untuk mengurai kemacetan di jalur pantai utara jawa dan diharapkan mampu memperlancar jalur ekonomi di daerah-daerah yang dilaluinya, sehingga dapat menekan biaya komoditi yang berdampak pada sektor ekonomi masyarakatpada khususnya. Dalam proses pembangunannya, lokasi yang dibangun memiliki karakteristik tanah yang berbeda serta terjadi masalah luapan sungai Kaliboyo yang mungkin akan berdampak pada timbunan jalan tersebut. Proses tersebut akan mengakibatkan rembesan (seepage) pada timbunan sehingga perlu di analisis besaran debit rembesan dan arah aliran air yang melewati timbunan serta kestabilan lerengnya dengan nilai keamanan yang telah ditentukan. Tujuan pembuatan tugas akhir ini adalah untuk menganalisis rembesan dan stabilitas lereng jalan Tol Pemalang-Batang Sta 387+950 sesuai nilai keamanan yang telah ditetapkan, dengan menggunakan program Geostudio 2004 dengan metode analisis GeoSeep/W dan GeoSlope/W dengan kriteria Mohr-Coulomb sebagai model tanah. Hasil dari rembesan dengan analisis GeoSeep/W didapatkanarah rembesan airmenuju ke arah luar timbunan melewati bawah timbunan, sedangkan untuk analisis Geoslope didapatkan nilai keamanan sebesar 1,507. Hasil dari analisis tersebut tidak memerlukan perkuatan lereng dikarenakan nilai keamanan sudah melebihi nilai yang telah ditetapkan yaitu sebesar 1,5. Kata kunci : Seepage, Stabilitas Lereng, Jalan Tol, Program Geostudio 2004

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Pustakawan Reviewer UNISSULA
Date Deposited: 13 Feb 2018 03:52
Last Modified: 13 Feb 2018 03:52
URI: http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/10322

Actions (login required)

View Item View Item